[RECAP] Craft n Connect with Rukees (Januari 2026)
![[RECAP] Craft n Connect with Rukees (Januari 2026)](https://www.rukita.co/stories/wp-content/uploads/2026/01/unnamed-14.webp)
Intip keseruan community events bersama Rukees di bulan Januari 2026 ini, yuk!
Memasuki tahun baru 2026, para Rukees dari berbagai unit Rukita ikut meramaikan beragam community events yang seru dan kreatif. Mulai dari terarium class sampai sesi beauty class, semuanya berlangsung hangat dan penuh antusiasme.
Biar kamu nggak ketinggalan momen-momennya, langsung saja intip rangkaian dokumentasi fotonya di bawah ini, yuk!
Terrarium Class – 11 Januari 2026




Buat kamu yang tertarik ikut keseruan acara komunitas Rukita, yuk, jangan ragu untuk gabung ke grup WhatsApp Rukees sesuai dengan hobimu berikut ini!
- Padel: https://bit.ly/RukitaPadel
- Tennis: https://bit.ly/RukitaTennis
- Badminton: https://bit.ly/RukitaBadminton
- Pilates: https://bit.ly/RukitaPilates
- Billiard: https://bit.ly/RukitaBilliard
- Golf: https://bit.ly/RukitaGolf
- Yoga: https://bit.ly/RukitaYoga
- Mini soccer & Futsal: https://bit.ly/RukitaMiniSoccer
- Acara Seru Bareng Rukita: https://bit.ly/AcaraSeRukita
FYI, semua info dan jadwal acara mingguan Rukees akan dibagikan langsung di grup komunitas. Siap-siap ikut olahraga seru bareng sekaligus kenalan dengan teman-teman baru sesama Rukees. Jangan sampai ketinggalan event berikutnya, ya!
Bagikan artikel ini

