Fasilitas bersama
Lokasi
Stasiun Jurang Mangu
0.43 km
Stasiun Sudimara
1.63 km
Cititrans Bintaro
2.82 km
Stasiun Pondok Ranji
3.44 km
Visit Hunian
Jika kamu ingin melihat hunian secara langsung, kamu bisa menjadwakan visit ke hunian ini
Kamar
Kebijakan Hunian
Penambahan jumlah penghuni bergantung dengan kebijakan tiap hunian dan ketersediaan. Hubungi Rukita untuk informasi lebih lanjut.
Tentang U-Town UH-A7 Bintaro
Kamu yang mencari kost putri di Bintaro nyaman dan aman, nih, bisa mempertimbangkan U-Town UH-A7 Bintaro. Kost dekat kampus ini berjarak cuma 2 menit berjalan kaki dari Universitas Pembangunan Jaya. Selain itu fasilitasnya senyaman tinggal di hotel.
Ya, U-Town UH-A7 Bintaro menyediakan layanan housekeeping yang bakal menjaga kebersihan kost khusus wanita ini. Kamarnya yang lapang memiliki jendela untuk menjaga sirkulasi udara serta dilengkapi furnitur, AC, WiFi, serta kamar mandi dalam dengan shower dan wastafel.
Tersedia pula area parkir jika kamu ingin membawa kendaraan pribadi, apalagi kost putri Bintaro ini dekat akses Tol Jakarta - Serpong. Malas menyetir? Kamu bisa naik kereta dari Stasiun Jurang Mangu yang berjarak 4 menit dari kost. Menuju perkantoran di Bintaro Jaya CBD cuma butuh 10 menit berkendara. Strategis, kan?
Tinggal di kost putri Bintaro ini juga nggak perlu khawatir soal tempat makan dan hiburan. Kamu bisa menuju Bintaro Jaya Xchange Mall yang berjarak 7 menit, atau mampir ke berbagai resto dan cafe hits Bintaro, seperti Lines Coffee, McDonald’s U-Town Bintaro, atau Gohan Ku Bintaro. Yuk, segera pindah ke kost Bintaro ini untuk menikmati semua kemudahannya!
Cari Kost Lainnya di Tangerang Selatan
Berdasarkan Kelurahan Terkait
Berdasarkan Kecamatan Terkait