
Rukita Akasia menjadi solusi hunian co-living yang nyaman berfasilitas lengkap dengan harga terjangkau di Depok.
Berlokasi 15 menit dari Stasiun Universitas Indonesia, Rukita Akasia memberi kemudahan mengakses berbagai pusat bisnis hingga tempat kuliner di Jakarta, Bogor, dan Tangerang.
Rukita Akasia berada di lokasi yang strategis. Hanya butuh 10 menit berjalan kaki untuk menjangkau Universitas Indonesia. Pusat perbelanjaan, beragam cafe, dan restoran juga bisa diakses dengan mudah dari sini.
Kamu bisa menemukan kamar fully furnished dengan fasilitas sekelas apartemen di Rukita Akasia. Setiap kamar dilengkapi WiFi, AC, dan tentunya kamar mandi dalam. Kamu juga mendapatkan fasilitas tambahan seperti jasa laundry dan cleaning room tanpa perlu biaya tambahan. Tersedia juga dapur dan ruang makan untuk digunakan bersama.
Untuk melindungi penghuni dari paparan COVID-19, unit Rukita ini disterilkan secara rutin oleh Tim Kebersihan kami. Semua unit Rukita juga dilengkapi dengan hand sanitizer dan termometer yang bisa digunakan baik oleh penghuni maupun semua tamu yang berkunjung.
Fully Furnished
Wifi
Dapur Bersama
Area Umum
Cleaning Included
Included Electricity
Area Rooftop
Lihat semua foto
Sisa 1 kamar
Sisa 1 kamar
Sisa 1 kamar
Sisa 1 kamar
Kamar terbatas
< 5 Kamar tersisa
Lihat semua foto
< 5 Kamar tersisa
< 5 Kamar tersisa
Sisa 1 kamar
< 5 Kamar tersisa
Lihat semua foto
Sisa 1 kamar
< 5 Kamar tersisa
Kamar terbatas
< 5 Kamar tersisa
Kamar terbatas
Photos will be added soon
Sisa 1 kamar
Jl. H. Amat II No.7, Kukusan, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat
kukusan, beji
Rooftop di Rukita asik banget! Temen-temen di sini juga ramah dan vibesnya juga oke. Pokoknya nyaman!