·6 January 2026

[RECAP] Duel Padel with Rukees Januari 2026

·
2 minutes read
[RECAP] Duel Padel with Rukees Januari 2026

Memasuki Januari 2026, Rukita kembali membuka lembaran baru dengan semangat baru, termasuk keseruan “Duel Padel with Rukees” yang digelar sepanjang bulan ini. Community event ini selalu sukses jadi ajang olahraga sekaligus silaturahmi bagi para Rukees yang ingin bergerak aktif, berkeringat, tapi tetap santai dan seru.

Suasananya terasa kompetitif, tapi tetap fun. Tidak ada tekanan, yang ada justru tawa, sorak kecil saat bola masuk, dan obrolan ringan yang berlanjut di luar lapangan. Banyak Rukees yang bilang, mereka tidak hanya pulang dengan keringat dan rasa puas setelah bermain, tapi juga dengan koneksi pertemanan baru.

Lalu, seperti apa momen-momen serunya? Yuk, intip rangkuman keseruan “Duel Padel with Rukees” edisi Januari 2026 lewat foto-foto berikut!

Duel Padel with Rukees @ PLAY! Court at Vasaka Solterra (4 Januari 2026)

Sebanyak sembilan Rukees ikut meramaikan sesi perdana Duel Padel with Rukees di tahun 2026 ini. Suasananya santai, penuh tawa, dan jadi ajang yang pas buat saling kenal sekaligus melepas penat di awal tahun.

Di momen ini, Rukita juga memberi apresiasi khusus untuk Rukees of the Month, yaitu Nanda dari Rukita Centro Kebon Kacang dan Vera dari Rukita Westwood Kemang. Keduanya terpilih karena sangat aktif ikut lebih dari 10 community event sepanjang Desember 2025 lalu.

Kehadiran mereka jadi bukti kalau kegiatan komunitas bukan cuma soal acara, tapi juga soal konsistensi membangun kebersamaan di antara para Rukees. Berikut foto-foto keseruannya!

Buat kamu yang tertarik ikut keseruan acara komunitas Rukita, yuk, jangan ragu untuk gabung ke grup WhatsApp Rukees sesuai dengan hobimu berikut ini!

  • Padel: https://bit.ly/RukitaPadel
  • Tennis: https://bit.ly/RukitaTennis
  • Badminton: https://bit.ly/RukitaBadminton
  • Pilates: https://bit.ly/RukitaPilates
  • Billiard: https://bit.ly/RukitaBilliard
  • Golf: https://bit.ly/RukitaGolf
  • Yoga: https://bit.ly/RukitaYoga
  • Mini soccer & Futsal: https://bit.ly/RukitaMiniSoccer
  • Acara Seru Bareng Rukita: https://bit.ly/AcaraSeRukita

FYI, semua info dan jadwal acara mingguan Rukees akan dibagikan langsung di grup komunitas. Siap-siap ikut olahraga seru bareng sekaligus kenal

Bagikan artikel ini